Anda pernah mendengar segmentasi pasar? Segmentasi merupakan pembagian suatu konsumen berdasarkan ciri-ciri tertentu. Menurut Kotler mendefinisikan segmentasi pasar adalah usaha pemisahan pasar pada kelompok -kelompok pembeli menurut jenis-jenis produk tertentu dan yang memerlukan bauran pemasaran tersendiri.
Segmentasi pasar juga terbagi menjadi beberapa
- Segmentasi pasar geografis, segmentasi pasar bedasarkan geografis perlu adanya pembagian pasar ke dalam unit geografis yang berbeda seperti negara, provinsi,wilayah, daerah, kota, desa
- Segmentasi pasar demografis, pembagian pasar ke dalam kelompok-kelompok berdasarkan variabel-variabel demografi seperti usia, jenis kelamin, jumlah penduduk, jumlah tetangga.
- Segmentasi pasar psikografis, para pembeli dibagi ke dalam kelompok yang berbeda-beda berdasarkan kelas sosial, gaya hidup, dan ciri-ciri kepribadian.Orang yang dalam kelompok demografis yang sama dapat memperlihatkan profil psikografis yang sangat berbeda.
- Segmentasi pasar behavioristik (perilaku), dalam segmentasi behaviorlistrik para konsumen dibagi ke dalam kelompok-kelompok berdasarkan pengetahuan, sikap, penggunaan atau tanggapan mereka konsumen terhadap sebuah produk
Izin ya admin..:)
ReplyDeleteYuk dapatkan hadiah ny dengan modal 20rb saja sudah bisa menikmati semua permainan poker di ARENADOMINO loh yuk langsung saja.. WA +855 96 4967353